Jurnal Biotek Medisiana Indonesia http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi <p>ISSN: 2301-5810 <br>EISSN: 2354-8800 <br><br>Jurnal Biotek Medisiana Indonesia (The Indonesian Journal of Biotechnology Medicine) is the journals published by Puslitbang Biomedis dan Teknologi Dasar Kesehatan (Center for Research and Development of Biomedical and Basic Health Technology), National Institute of Health Research and Development (NIHRD), Ministry of Health of the Republic of Indonesia. Jurnal Biotek Medisiana Indonesia (The Indonesian Journal of Biotechnology Medicine) published 2 times a year. Journal which is first published in 2012 is a forum for communication of research results, review of the results of research, methodologies and new approaches in research related to health efforts in Indonesia. Jurnal Biotek Medisiana Indonesia (The Indonesian Journal of Biotechnology Medicine) is a scientific journal publishing original or review articles research in biotechnology, biomedical science, biology molecular, biochemical, microbiology, parasitology, immunology, stem cells, vaccine development, etc.<br><br>Journal Biotek Medisiana Indonesia has been indexed by Indonesian Scientific Journal Database; Indonesian Publication Index; Bielefeld Academic Search Engine;&nbsp; Open Academic Journal Index (OAJI); Garba Rujukan Digital (Garuda); and Science and Technology Index (Sinta).&nbsp;</p> Puslitbang Biomedis dan Teknologi Dasar Kesehatan en-US Jurnal Biotek Medisiana Indonesia 2301-5810 Potensi Komponen Bioaktif Air Susu Ibu terhadap Perkembangan Otak Melalui Mekanisme Aksis Usus-Otak http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi/article/view/6610 <p><strong>Abstrak</strong></p> <p><br>Air susu ibu (ASI) eksklusif telah terbukti sebaga sumber nutrisi alami yang sehat dan dapat mengoptimalkan<br>semua potensi tumbuh kembang anak. Selain berperan utama dalam perkembangan fisik, ASI juga diyakini<br>bermanfaat penting dalam mengembangkan potensi perkembangan mental. ASI mengandung komponen makro<br>dan mikro nutrien. Selain itu, ASI juga mengandung komponen bioaktif seperti prebiotik human milk<br>oligosaccharides (HMO) yang berperan penting dalam regulasi aksis usus-otak.<br>Peran prebiotik dalam perkembangan fungsi kognitif anak melalui beberapa mekanisme. Prebiotik memicu<br>pertumbuhan bakteri baik (probiotik) di usus yang akan menghasilkan short chain fatty acid (SCFA) untuk fungsi<br>imunitas. SCFA juga melintasi sawar darah otak untuk menginduksi pelepasan hormon peptida dan memodulasi<br>faktor neurotropik yang berperan pada pertumbuhan struktur syaraf. Berbagai penelitian telah dikutip bahwa<br>HMO dan SCFA telah berperan dalam mencegah kerusakan sawar darah otak, memacu neurogenesis, dan<br>meningkatkan daya ingat.<br>Kata kunci: Air susu ibu, aksis usus-otak, prebiotic HMO, SCFA, neurogenesis.</p> <p><strong>Abstract</strong><br>Breast milk is a healthy source of natural nutrients. Breast milk has been proven to be able to optimize children's<br>growth and development. In addition to playing a major role in physical growth, breast milk is also believed to<br>be important in mental development. Breast milk contains macro- and micronutrients. Breast milk also contains<br>bioactive components of human milk oligosaccharides (HMO). HMO is prebiotics that plays a role in the<br>regulation of the gut-brain axis.<br>The role of prebiotics in the cognitive development through several mechanisms. Prebiotics trigger the growth of<br>good bacteria (probiotics) in the intestines. The bacteria will produce short chain fatty acids (SCFA) for immunity<br>function. SCFA will go through the blood brain barrier to induce the release of peptide hormones and modulate<br>neurotrophic factors. These compounds play a role in the growth of nerve structures. Various studies on the<br>benefits of HMO and SCFA have been cited. Its has been shown to prevent damage to the blood brain barrier,<br>stimulate neurogenesis, and improve memory.<br>Keywords: Breast milk, gut-brain axis, HMO prebiotic, SCFA, neurogenesis.</p> Siti Sarahdeaz Putri Irfannuddin Irfannuddin Krisna Murti Yudianita Kesuma Hardi Darmawan Noriyuki Koibuchi ##submission.copyrightStatement## 2023-05-08 2023-05-08 11 2 83 91 10.22435/jbmi.v11i2.6610 Peran Ekstrak Biji Ketumbar (Coriandrum sativum L.) terhadap Kolesterol dan Glukosa Plasma Darah Tikus Obes http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi/article/view/6611 <p><strong>ABSTRAK</strong></p> <p><br>Angka kejadian obesitas makin bertambah seiring berkembangnya waktu serta teknologi dan ilmu pengetahuan.<br>Kondisi obesitas selalu disertai dengan peningkatan lipid darah termasuk kolesterol dan menimbulkan resistensi<br>insulin yang berdampak pada peningkatan glukosa darah. Ketumbar (Coriandrum Saativum L.) merupakan salah<br>satu tanaman herbal yang terkenal memiliki efek antihiperlipidemi dan antihiperglikemi. Penelitian ini<br>menggunakan 29 tikus Wistar yang dibagi menjadi kelompok kontrol normal yang mendapat pakan standar 24<br>minggu, kelompok normal yang mendapat pakan standar 24 minggu dan diberi ketumbar selama 12 minggu,<br>kelompok preventif yang mendapat 12 minggu pakan standar dan dilanjutkan 12 minggu pakan tinggi lemak serta<br>diberikan ketumbar, kontrol obes yang mendapat pakan tinggi lemak selama 24 minggu dan kelompok obes yang<br>mendapat pakan tinggi lemak selama 24 minggu serta pemberian ketumbar selama 12 minggu. Sampel yang<br>digunakan pada penelitian ini adalah plasma darah yang diambil pada minggu ke-12 sebelum pemberian ketumbar<br>dan sesudah pemberian ketumbar pada minggu ke-24 untuk dilakukan pengukuran konsentrasi kolesterol dan<br>glukosa. Pengukuran berat badan juga dilakukan untuk menilai kondisi obesitas. Hasil penelitian menunjukkan<br>bahwa ekstrak biji ketumbar mampu menurunkan berat badan, dan menurunkan kadar kolesterol plasma darah<br>pada tikus yang diinduksi obesitas, namun tidak menurunkan konsentrasi glukosa.<br><strong>Kata kunci:</strong> Obesitas, Coriandum Sativum, kolesterol, glukosa</p> <p><strong>ABSTRACT</strong><br>The incidence of obesity is increasing over time as well as technology and science. Obesity is always accompanied<br>by an increase in blood lipids including cholesterol and causes insulin resistance which results in an increase of<br>blood glucose. Coriander (Coriandrum Saativum L.) is one of the herbal which known for its antihyperlipidemic<br>and antihyperglycemic effects. This study used 29 Wistar rats which were divided into a normal control group that<br>received 24 weeks of standard feed, a normal group that received 24 weeks of standard feed and was given<br>coriander for 12 weeks, a preventive group that received 12 weeks of standard feed and continued with 12 weeks<br>of high-fat diet while being given coriander, obese controls which received a high-fat diet for 24 weeks and the<br>obese group who received a high-fat diet for 24 weeks and coriander for 12 weeks. Blood plasma was examined,<br>taken at the 12th week before administration coriander and after administration of coriander at 24<br>th week to be<br>checked for plasma cholesterol and glucose concentrations. Body weight measurements were also carried out to<br>assess the condition of obesity. The effect of coriander in this study showed that coriander seed extract was able<br>to reduce body weight gain, and reduce blood plasma cholesterol levels in obese induced rats, but did not reduce<br>glucose concentrations.<br><strong>Keywords:</strong> Obesity, Coriandum Sativum, cholesterol, glucose</p> Novi Silvia Hardiany Filda Vionita Irene de Lima Syarifah Dewi Irah Namirah Fadilah Fadilah ##submission.copyrightStatement## 2023-05-08 2023-05-08 11 2 93 101 10.22435/jbmi.v11i2.6611 Designing a bivalent multiepitope vaccine against measles virus and rubella virus using an immunoinformatic approach http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi/article/view/6612 <p><strong>Abstract</strong><br>Measles and rubella are diseases caused by viruses that affect children worldwide. Although vaccination have<br>drastically reduced the number of measles and rubella cases, outbreaks have been reported in areas with low<br>vaccination rate, which is attributed to the public's hesitation to accept the vaccine currently available. In this<br>study, an immunoinformatics approach is used to design a new measles-rubella vaccine to overcome the limitations<br>of the vaccines available today. Several software and web servers were used to predict epitopes in silico and design<br>multiepitope peptide vaccines. Several epitopes were selected that included B cell, CD8+ T cell, and CD4+ T cell<br>epitopes of the H Measles Virus protein and the E1 Rubella Virus protein. The secondary and 3D structure of the<br>constructed vaccine was predicted and evaluated using several web servers. A molecular docking procedure was<br>conducted to simulate the interaction between the vaccine and TLR-5 receptor. Conformational transition analysis<br>was conducted to analyze the stability of the docking complex, while an immune response simulation was<br>conducted in silico. Our results showed that the constructed vaccine has a good structure quality and could form a<br>stable complex with TLR-5 receptor. A wide immune response was predicted to be induced by the constructed<br>vaccine. Further research remains warranted to evaluate the safety and immunogenicity of the vaccine in vivo and<br>in vitro. The results of this study may have significant clinical implication by providing an alternative vaccine<br>design to slow the spread of both measles and rubella infections.<br><strong>Keywords:</strong> flagellin adjuvant, immunoinformatics, measles-rubella vaccine, multiepitope vaccine, vaccine</p> <p><strong>Abstrak</strong><br>Campak dan rubella adalah penyakit yang disebabkan oleh virus yang menyerang anak-anak di seluruh dunia.<br>Meskipun vaksinasi telah secara drastis mengurangi jumlah kasus campak dan rubella, wabah telah dilaporkan di<br>daerah-daerah dengan tingkat vaksinasi yang rendah, yang dikaitkan dengan keraguan masyarakat untuk menerima<br>vaksin yang tersedia saat ini. Dalam penelitian ini, pendekatan imunoinformatika digunakan untuk merancang<br>vaksin campak-rubella baru untuk mengatasi keterbatasan vaksin yang tersedia saat ini. Beberapa perangkat lunak<br>dan server web digunakan untuk memprediksi epitop secara in silico dan merancang vaksin peptida multiepitop.<br>Beberapa epitop dipilih yang mencakup sel B, sel T CD8+, dan epitop sel T CD4+ dari protein Virus Campak H<br>dan protein Virus Rubella E1. Struktur sekunder dan 3D dari vaksin yang dibangun diprediksi dan dievaluasi<br>menggunakan beberapa server web. Prosedur docking molekuler dilakukan untuk mensimulasikan interaksi antara<br>vaksin dan reseptor TLR-5. Analisis transisi konformasi dilakukan untuk menganalisis stabilitas kompleks<br>docking, sementara simulasi respons imun dilakukan secara in silico. Hasil penelitian menunjukkan bahwa vaksin<br>yang dibuat memiliki kualitas struktur yang baik dan dapat membentuk kompleks yang stabil dengan reseptor<br>TLR-5. Respon imun yang luas diprediksi dapat diinduksi oleh vaksin yang dibuat. Penelitian lebih lanjut masih<br>diperlukan untuk mengevaluasi keamanan dan imunogenisitas vaksin secara in vivo dan in vitro. Hasil penelitian<br>ini mungkin memiliki implikasi klinis yang signifikan dengan memberikan desain vaksin alternatif untuk<br>memperlambat penyebaran infeksi campak dan rubella.<br><strong>Kata Kunci:</strong> adjuvan flagellin, imunoinformatika, vaksin, vaksin measles-rubela, vaksin multiepitop</p> Luqman Abdan Syakurana Yasinta Nida Arroyan Fakhri Husaini Nasution Annisa Rizki Yuendra Alchita Dhia Zulfaa Hernayanti Hernayanti ##submission.copyrightStatement## 2023-05-08 2023-05-08 11 2 103 122 10.22435/jbmi.v11i2.6612 Perbandingan Variasi Konsentrasi dan Waktu Perendaman Ekstrak Batang Pohon Jati Sebagai Pewarna Alternatif Eosin 2% pada Pemeriksaan Telur Soil Transmitted Helminth http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi/article/view/6613 <p><strong>ABSTRAK</strong><br>Pemeriksaan feses metode langsung umumnya lebih banyak digunakan karena lebih praktis dan mudah<br>dikerjakan. Eosin 2% merupakan pewarna sediaan telur Soil Transmitted Helminth yang sering digunakan.<br>Namun, harga eosin yang mahal dan menjadi salah satu bahan yang tergolong dalam karsinogen IARC kelas 3<br>sehingga diperlukan alternatif pewarna dari bahan alam. Batang pohon jati salah satu bahan alam yang dapat<br>digunakan sebagai alternatif Eosin 2% karena memiliki kandungan antosianin yang dapat memberikan warna<br>merah, biru, ungu dan orange. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui konsentrasi dan waktu perendaman<br>terbaik ekstrak batang pohon jati pada pemeriksaan sediaan telur Soil Transmitted Helminth. Jenis penelitian ini<br>berupa true experiment dengan rancangan Posttest Only Control Group Design. Penelitian dilakukan pada bulan<br>April-Juni 2022. Sebanyak 31 slide diberi perlakuan kontrol dan ekstrak batang pohon jati. Data dianalisis<br>menggunakan uji Friedman dengan hasil konsentrasi terbaik sebesar 45% pada waktu perendaman 24 jam.<br><strong>Kata Kunci:</strong> Eosin 2%, Soil Transmitted Helminth, Ekstrak Batang Pohon Jati, Antosianin</p> <p><strong>ABSTRACT</strong><br>The direct method of feces examination is generally more widely used because it is more practical and easy to<br>do. Eosin 2% is a dye for Soil-Transmitted Helminth egg preparations that are often used. However, the price of<br>eosin is expensive, and it is one of the materials classified as IARC class 3 carcinogens, so alternative dyes from<br>natural ingredients are needed. The teak tree trunk is one of the natural ingredients that can be used as an<br>alternative to 2% Eosin because it contains anthocyanins which can give red, blue, purple, and orange colors.<br>This study aimed to determine the best concentration and immersion time of teak tree trunk in examining SoilTransmitted Helminth egg preparations. This type of research is a true experiment with Posttest Only Control<br>Group Design. The study was conducted from April to June 2022. 31 slides were treated with control and teak<br>tree trunk extract. Data were analyzed using the Repeated Measure ANOVA test with the best concentration of<br>45% at 24 hours of immersion.<br><strong>Keywords:</strong> Eosin 2%, Soil Transmitted Helminth, Teak Tree Trunk Extract, Anthocyanin</p> Lindah Kusumawati Dita Pratiwi Kusuma Wardani Ikhsan Mujahid Muhammad Luthfi Almanfaluthi ##submission.copyrightStatement## 2023-05-10 2023-05-10 11 2 123 132 10.22435/jbmi.v11i2.6613 Kemampuan Infeksi Virus Kimera Simian Human Immunodeficiency Virus (SHIVst) pada Kultur Sel HT-29 http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi/article/view/6616 <p><strong>ABSTRAK</strong><br>Simian Human Immunodeficiency Virus (SHIV) merupakan virus kimera yang berasal dari<br>rekombinasi antara HIV yang dapat menginfeksi manusia dan SIV yang dapat menginfeksi primata<br>non manuisa. Pada penelitian ini, dilakukan substitusi sekuens gen virus kimera pada sekuens gen<br>gag, yaitu Cyclophilin A binding domain, gen vif, dan gen nef. Hasil rekombinasi pada virus kimera<br>SHIV ini dilakukan dan diinfeksikan pada sel manusia yaitu sel HT-29. Uji infektivitas virus kimera<br>SHIVst ini bertujuan untuk melihat kemampuan infeksi virus kimera pada sel manusia melalui<br>kinetika replikasi virus yaitu melalui keberadaan materi genetic yaitu RNA virus dan protein kapsid,<br>yaitu p24. Hasil yang diperoleh virus kimera dapat dihasilkan melalui transfeksi pada sel CHO.<br>Analisis keberadaan materi genetic melalui tahapan isolasi RNA yang divisualisasi melalui proses<br>amplifikasi dengan PCR konvensional dan reverse transcription PCR (RT-PCR) terdapat pita RNA<br>virus yang terbentuk. Namun, pada hasil infeksi virus kimera yang dilakukan pada sel HT-29,<br>keberadaan RNA virus melalui tahapan amplifikasi baik PCR konvensional maupun RT PCR tidak<br>menunjukkan terbentuknya pita spesifik RNA virus.<br><strong>Kata kunci</strong>: Infeksi, HIV, SIV, SHIVst, Kultur Sel HT-29</p> <p><strong>ABSTRACT</strong><br>Simian Human Immunodeficiency Virus (SHIV) is a chimeric virus originating from recombination<br>between HIV which can infect humans and SIV which can infect non-human primates. In this study,<br>the chimera virus gene sequence was substituted by gag, specifically Cyclophilin A binding domain<br>gene, vif, and nef gene. The result of recombination in the SHIV chimera virus was carried out and<br>infected in human cells, namely HT-29 cells which have an alternative molecule that can recognize<br>the gp120 receptor, galactocylceremide. The infectivity test of the SHIVst chimera virus aims to see<br>the ability of chimera virus infection through viral replication kinetics which is observed through the<br>presence of viral RNA as genetic material and capsid protein, p24. The results obtained by the<br>chimera virus can be produced by transfection in CHO cells. Analysis of the presence of genetic<br>material through the stages of RNA isolation was visualized through the amplification process by<br>conventional PCR and reverse transcription PCR (RT-PCR) showed that viral RNA bands were<br>formed. However, in the results of chimera virus infection carried out on HT-29 cells, the presence of<br>viral RNA through the amplification stages of both conventional PCR and RT PCR did not show the<br>formation of viral RNA-specific bands.<br><strong>Keywords:</strong> Infectivity, HIV, SIV, SHIVst, HT-29 Cell Culture.</p> Budiman Bela Silvia Tri Widyaningtyas Dora Syakina Desriana ##submission.copyrightStatement## 2023-05-10 2023-05-10 11 2 151 160 10.22435/jbmi.v11i2.6616 Ekspresi Transien Protein Rekombinan Spike S1 SARS-CoV-2 Pada Sel CHO (Chinese Hamster Ovary) http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi/article/view/6618 <p><strong>ABSTRAK</strong><br>SARS-CoV-2 merupakan virus penyebab pandemi infeksi COVID-19 yang dilaporkan pertama kali di Wuhan,<br>Cina. Berbagai upaya dilakukan untuk menekan kasus infeksi SARS-CoV-2 seperti pengembangan obat, vaksin,<br>sistem deteksi hingga terapi plasma konvalesen. Protein Spike merupakan target utama antibodi netralisasi.<br>Antibodi netralisasi pada orang yang telah sembuh dari infeksi COVID-19 merupakan salah satu syarat untuk<br>menjadi pendonor plasma konvalesen, sehingga diperlukan sistem deteksi antibodi netralisasi seperti tes serologi<br>berbasis kompetitif ELISA yang mudah, murah, cepat dan tidak membutuhkan BSL3 atau BSL2. Sistem deteksi<br>ini membutuhkan protein rekombinan spike S1 SARS-CoV-2 sebagai antigen yang dapat diekspresikan pada<br>berbagai sistem ekspresi. Penelitian ini bertujuan untuk mengekspresikan protein rekombinan spike S1 SARSCoV-2 pada sistem ekspresi mamalia menggunakan sel kultur CHO. Penelitian ini menggunakan plasmid pD609<br>sebagai vektor ekspresi sel mamalia dan telah disisipkan gen spike S1 SARS-CoV-2. DNA plasmid ditransfeksi<br>secara transien ke dalam sel CHO selanjutnya post transfeksi dilihat dengan melakukan immunostaining.<br>Supernatan media sel kultur CHO post transfeksi dianalisis dengan teknik ELISA untuk melihat reaktivitas<br>terhadap serum konvalesen COVID-19. Hasil immunostaining menunjukkan plasmid pD609 S1 Spike FoldonHis dapat mengekspresikan protein rekombinan spike S1 dan berdasarkan hasil Elisa menunjukkan supernatan<br>media sel kultur CHO post transfeksi reaktif terhadap serum konvalesen COVID-19.<br><strong>Kata kunci:</strong> SARS-CoV-2, Spike, Sel CHO</p> <p><strong>ABSTRACT</strong><br>SARS-CoV-2 is the virus that causes the COVID-19 infection pandemic which was first reported in Wuhan,<br>China. Various efforts were conducted to suppress cases of SARS-CoV-2 infection, such as the development of<br>drugs, vaccines, and detection systems for convalescent plasma therapy. Spike protein is the main target of<br>neutralizing antibodies. Neutralizing antibodies in people who have recovered from COVID-19 infection is one<br>of the requirements to become convalescent plasma donors, so a neutralizing antibody detection system is<br>needed such as a competitive ELISA-based serology test that is easy, inexpensive, fast, and does not require<br>BSL3 or BSL2. This detection system requires recombinant protein SARS-CoV-2 spike S1 as an antigen that can<br>be expressed in various expression systems. This study aimed to express the SARS-CoV-2 spike S1 recombinant<br>protein in the mammalian expression system using CHO culture cells. This study used the plasmid pD609 as an<br>expression vector for mammalian cells and the SARS-CoV-2 S1 Spike gene was inserted. Plasmid DNA was<br>transiently transfected into CHO cells and post-transfection was seen by immunostaining. Post-transfection<br>CHO cell culture media supernatants were analysed by ELISA to see the reactivity to COVID-19 convalescent<br>serum. Immunostaining results showed that the plasmid pD609 S1 Spike Foldon-His could express the<br>recombinant protein S1 Spike and based on Elisa’s result, the post-transfection CHO cell culture supernatant<br>was reactive against COVID-19 convalescent serum.<br><strong>Keywords:</strong> SARS-CoV-2, Spike, CHO cells</p> Devia Puspita Natalicka Silvia Tri Widyaningtyas Fera Ibrahim ##submission.copyrightStatement## 2023-05-10 2023-05-10 11 2 151 160 10.22435/jbmi.v11i2.6618 Kadar Sekresi IL-10 Hepar Mencit Galur BALB/c Setelah Pemberian Protein Pili 65,5 kDa Klebsiella pneumoniae http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi/article/view/6619 <p><strong>ABSTRACT</strong><br>Klebsiella pneumoniae belongs to the genus Klebsiella in the family Enterobacteriaceae, which is often found as a<br>nosocomial disease in hospitals. K. pneumoniae is easily resistant to antibiotics because it has the Extended-Spectrum<br>-Lactamase enzyme. The death rate from this bacterium reaches 28.3% and continues to increase. This study used<br>the organelle protein pili K. pneumoniae. This immune reaction can be measured by looking at the increased levels<br>of Interleukin-10 as a post-infection resolution protein, so the aim of the study was to find a relationship between<br>increased liver IL-10 levels and exposure to K. pneumoniae pili protein in mice. The variables in this study were IL10 levels in the liver of mice and pili protein concentrations of 65.5 kDa K. pneumoniae in each group. The correlation<br>analysis test of this study used the One-way Anova correlation test and continued with the Post Hoc test. This study<br>used 21 liver samples which were divided into 3 groups. The first group is the control group given PBS, the second<br>group is the treatment group with pili protein, and the third group is the adjuvant group. Liver samples were<br>processed using Sandwich ELISA. The results showed an increase in IL-10 levels in the treatment group given the<br>pili protein 65.5 kDa Klebsiella pneumoniae. The data also showed differences in the total mean of each group in IL10 levels after administration of K. pneumoniae pili protein (p=0.008). The treatment group had the highest mean<br>levels of IL-10 so there was an increased relationship between exposure to pili protein and IL-10 levels in mice based<br>on crude data. There was a significant increase in IL-10 levels in the treatment group compared to the adjuvant group<br>and there was an average increase in IL-10 levels in the treatment group compared to the control group, although<br>statistically the increase was not different and the relationship increased significantly.M.<br><strong>Keywords:</strong> Klebsiella pneumoniae, Interleukin-10, pili protein 65,5 kDa.</p> <p><strong>ABSTRAK</strong><br>Klebsiella pneumoniae termasuk genus Klebsiella dalam famili Enterobacteriaceae, sering ditemukan sebagai<br>penyakit nosokomial di rumah sakit. K. pneumoniae termasuk bakteri mudah resisten terhadap antibiotik<br>dikarenakan memiliki enzim Extended Spectrum β- Lactamase. Tingkat kematian akibat bakteri ini mencapai 28,3%<br>dan terus meningkat. Penelitian ini menggunakan organel protein pili K. pneumoniae. Reaksi imun ini dapat diukur<br>dengan melihat peningkatan kadar Interleukin-10 sebagai protein resolusi pasca infeksi sehingga tujuan penelitian<br>menemukan hubungan peningkatan kadar IL-10 hepar terhadap paparan protein pili K. pneumoniae pada mencit.<br>Variabel penelitian ini adalah kadar IL-10 pada hepar mencit dan kadar konsentrasi protein pili 65,5 kDa K.<br>pneumoniae pada setiap kelompok. Uji analisis korelasi penelitian ini menggunakan uji korelasi One-way Anova<br>dan dilanjutkan dengan uji Post Hoc. Penelitian ini menggunakan 21 sampel hepar yang dibagi dalam 3 kelompok.<br>Kelompok pertama adalah kelompok kontrol dengan pemberian PBS, kelompok kedua adalah kelompok perlakuan<br>dengan pemberian protein pili, dan kelompok ketiga adalah kelompok adjuvan. Sampel hepar diproses dengan<br>menggunakan Sandwich ELISA.Hasil penelitian menunjukkan peningkatan kadar IL-10 pada kelompok perlakuan<br>yang diberikan protein pili 65,5 kDa Klebsiella pneumoniae. Data juga menunjukan perbedaan mean total setiap<br>kelompok pada kadar IL-10 setelah pemberian protein pili K. pneumoniae (p=0,008). Kelompok perlakuan memiliki<br>mean kadar IL-10 tertinggi sehingga terdapat hubungan peningkatan antara paparan protein pili dengan kadar IL10 pada mencit secara data kasar. Peningkatan kadar IL-10 signifikan terdapat pada kelompok perlakuan dibanding<br>kelompok adjuvan dan terdapat peningkatan rata-rata kadar IL-10 pada kelompok perlakuan dibandingkan dengan<br>kelompok kontrol meskipun secara statistik peningkatan tidak berbeda dan hubungan peningkatan secara signifikan.<br><strong>Kata kunci:</strong> Klebsiella pneumoniae, Interleukin-10, protein pili 65,5 kDa.</p> Enny Suswati Dini Agustina Muhammad Ali Shodikin Diana Chusna Mufida Ika Rahmawati Sutejo Tio Wisnu Pradana Putra ##submission.copyrightStatement## 2023-05-10 2023-05-10 11 2 161 171 10.22435/jbmi.v11i2.6619 cover http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi/article/view/6620 jbmi admin ##submission.copyrightStatement## 2023-05-10 2023-05-10 11 2 10.22435/jbmi.v11i2.6620 Daftar isi http://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/jbmi/article/view/6621 jbmi admin ##submission.copyrightStatement## 2023-05-11 2023-05-11 11 2 i i 10.22435/jbmi.v11i2.6621